Lompat ke isi utama

Pers Release

LAUNCHING POSKO KAWAL HAK PILIH PILKADA KABUPATEN BANGKA TENGAH TAHUN 2024

Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Bangka Tengah melaunching Posko Kawal Hak Pilih pada Rabu (26/06/2024) di Halaman Kantor Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Bangka Tengah. Posko Kawal Hak Pilih ini hadir untuk membantu masyarakat dalam menyampaikan aduannya jika masyarakat yang sudah memenuhi syarat sebagai pemilih namun tidak dilakukan Coklit oleh petugas untuk dimasukkan dalam daftar pemilih untuk Pilkada Serentak Tahun 2024.

Pers Release